Action Promkes List






























Verifikasi SBS
08 November 2022 (11:19:00)
Puskesmas Banyudono 1

Verifikasi desa Stop Buang Air Besar Sembarangan (SBS) adalah proses memastikan status Open Defecation Free (ODF ) suatu komunitas masyarakat yang menyatakan bahwa secara kolektif mereka telah bebas dari perilaku buang air besar sembarangan. Verifikasi dilakukan di aula balai desa Banyudono yang diikuti oleh kader dari 9 Desa (Ngaru aru, bendan, ketaon, banyudono, batan, bangak, denggungan, trayu, tanjungsari). Verifikasi SBS dilakukan dengan metode ceramah dan tanya jawab menggungakan media Power Point. Kegiatan diikuti oleh Petugas Kesling, Promkes, Bidan Desa, Nutrisionost, dan Pemdes.